Home / Advertorial / DPRD Balangan

Selasa, 16 Mei 2023 - 15:13 WIB

Anggota Komisi III DPRD Balangan Sosialisasikan Raperda Perlindungan Perempuan di Desa

Sosialisasi Raperda Perlindungan Perempuan yang disampaikan anggota Komisi III DPRD Balangan, Hafis Ansyari. (Foto : Istimewa)

Sosialisasi Raperda Perlindungan Perempuan yang disampaikan anggota Komisi III DPRD Balangan, Hafis Ansyari. (Foto : Istimewa)

PARINGIN, wasaka.id – Anggota Komisi III DPRD Kabupaten Balangan Hafis Ansyari menggelar sosialisasi Rancangan peraturan daerah (Raperda) tentang Perlindungan Perempuan di Desa Panggung, Kecamatan Paringin Selatan, Selasa (16/5).

Sosialiasi yang dihadiri kepala dan aparatur Desa Panggung, Kader PKK serta Babinsa R Jaiz ini, Hafis Ansyari mengatakan, Raperda tentang Perlindungan Perempuan ini adalah bentuk komitmen melindungi perempuan dan anak dari tindak kekerasan.

Baca Juga : Ketua DPRD, Atlet Balangan Sukses Berlaga Hingga Mengumpulkan Medali di Popda Kalsel

Baca Juga : Ketua DPRD, Atlet Balangan Sukses Berlaga Hingga Mengumpulkan Medali di Popda Kalsel

“Adanya aturan ini nantinya akan memberikan rasa aman bagi perempuan. Jadi kita berharap nantinya dengan Perda ini perempuan juga merasa lebih aman,” katanya.

Baca Juga : Ketua DPRD Balangan Ikuti Jalan Santai Hari Jadi Kabupaten Balangan

Hafis mengatakan, nanti akan dibentuk tim khusus dari dinas terkait untuk menangani setiap kejadian yang menimpa perempuan. Tim tersebut juga akan mendampingi korban.(rins)

Share :

Baca Juga

Advertorial

Wakil Rakyat Balangan Serahkan Bantuan Warga yang Terdampak Kebakaran

Advertorial

Komisi III DPRD Balangan Usulkan Booster PDAM Balangan Diganti

Advertorial

Peringati Hari Juang TNI, KODIM 1022 – Dukcapil Tanah Bumbu Gelar Bakti Sosial Pembuatan Akta Kelahiran

Advertorial

Bazar UMKM Semarakkan HPN 2025 Kalsel, Produk Khas Lokal Jadi Primadona

Advertorial

Srikandi PLN UIP3B Kalimantan Tanam 1.100 Pohon untuk Dukung Energi Terbarukan dan Kelestarian Lingkungan

Advertorial

Bapenda Kotabaru Serahkan SPPT Tahun 2024

Advertorial

Ajang Promosi Wisata, Kotabaru Gelar Event Eksibisi Paralayang dan Gantole 2024

Advertorial

Pemkab Tanah Bumbu Gelar Pelatihan Penyusunan LPPD dan LKPJ